
Tokoh

Kumpul Alumni Krapyak, Ketum PBNU: Santri Mbah Ali Maksum itu Bejo
Nahnutv.com Bantul, 9/11/2024. Pondok Pesantren Krapyak Yogyakarta mengadakan Temu Alumni dalam rangka Haul ke-36 Almaghfurlah KH Ali Maksum dan Haflah Khotmil Qur’an. Kegiatan tersebut diikuti oleh ratusan santri dari berbagai kota dan lintas angkatan. Di antara yang hadir adalah alumni sekaligus Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH. Yahya Cholil Tsaquf. Menurutnya, para santri…

Imam al-Mawardi Pencetus Pemikiran Politik Islam
Nama lengkapnya, Abu Hasan Ali bin Muhammad al-Basri al-Mawardi. Sebutan tersebut dinisbatkan pada pekerjaan keluarganya yang ahli membuat maul waradi (air mawar) dan menjualnya. Ia dilahirkan di Bashrah pada tahun 364 H/976 M. Sejak kecil hingga menginjak remaja, ia tinggal di Bashrah dan belajar fikih Syafi’i kepada seorang ahli fikih yang alim, yaitu Abu Qosim As-Shaimari….

KH. Nawawi Abdul Aziz (1925-2015), Rais Syuriah PWNU DIY 1984-1991
Pada 1925, atau setahun sebelum Nahdlatul Ulama’ (NU) lahir (1926), seorang bayi laki- laki bernama Nawawi lahir di desa Tulusrejo Grabag Kutoarjo Purworejo Jawa Tengah. Ayahnya, KH Abdul Aziz adalah seorang kiai dan petani. Bayi kecil bernama Nawawi itu akhirnya menjadi seorang kiai ahli al-Quran yang mendirikan pesantren, madrasah, dan perguruan tinggi. Nawawi itu juga…

Perjalanan Hidup Kiai Ali Maksum Rais Aam PBNU 1980-1984
Siapa yang tidak mengenal KH Abdurrahmah Wahid (Gus Dur), KH Mustofa Bisri (Gus Mus) atau KH Said Aqil Siradj. Ketiganya adalah tokoh kharismatik NU yang sangat disegani berbagai kalangan karena kealimannya. Di balik kealiman ketiga tokoh tersebut tentu ada peran guru atau kiai yang alim dan visioner, yakni KH Ali Maksum. Ketiganya pernah menjadi santri…

KH Hamid Dimyathi, Mahkota Pondok Tremas yang Gugur Misterius
H Hamid Dimyati adalah mahkota Pondok Pesantren Tremas, Pacitan. Pada masa kepemimpinannya, Pondok Tremas naik kelas, berkembang menjadi pesantren luhur yang dilengkapi perpustakaan paling komprehensif. Pondok Tremas menjadi arena uji coba kemampuan para santri senior sekaliber Kiai Ali Maksum. Santri yang kelak dikenal sebagai pembaharu pendidikan Islam, Prof Mukti Ali, mulai belajar filsafat di Tremas atas arahan…

Jalaluddin Rumi, Tokoh Sufi yang Memanusiakan Manusia
Tak hilang dari catatan sejarah, Islam mencapai titik yang tinggi dalam masa peradabannya. Faktor puncak kejayaan Islam ditandai dengan keberhasilan dalam mengembangkan ilmu pengetahuan, baik ilmu pengetahuan di bidang keagamaan maupun eksakta. Hal ini tak lain karena usaha para cendekiawan muslim atas kegigihannya mencari ilmu. Sejarah mengungkapkan ilmuwan pada masa itu merupakan ilmuwan generasi terbaik…